Selasa, 25 Januari 2011 By: My Blog

BAB IV TINGKAT-TINGKAT UMAT ISLAM DALAM MENERIMA AL QUR’AN (QS.FAATHIR AYAT 32-33)

Al-Qur’an surah Faathir ayat 32-33 menerangkan tentang adanya beberapa golongan manusia ketika menerima ajaran Al-Quran

kelompok yang terbaik adalah kelompok assabiquun bil khairat (kelompok yang bergegas dan beramal sholeh)


TERJEMAH
“kemudian kitab itu kami wariskan kpada orang2 yang kami pilih diantara hamba hamba Kami,lalu diantara mereka ada yang

menganiaya diri mereka sendiri dan diantara mereka ad yang bertengahan dan diantara mereka ada (ada pula) yang lebih dahulu

berbuat kebaikan dengan ijin Allah.Yang demikian itu adalah karunia yang amat besar.(bagi mereka)surga  And, mereka masuk

kedalamnya, didalamnya mereka diberi perhiaan dengan gelang2 dari emas dan dengan mutiara, dan pakaian mereka di dalamnya

adalah sutera.”

0 komentar:

Posting Komentar